Kamis, 04 November 2010

Contoh Unsur-Umsur Budaya


UNSUR BUDAYA
WUJUD BUDAYA
SISTEM BUDAYA
SISTEM SOSIAL
KEBUDAYAAN FISIK
BAHASA
Ex.bahasa madura
 Perkembangan bahasa Madura yang pesat akibat dari integrasi dengan penduduk pendatang/orang luar.
 Kekerabatan semakin dekat karena bagi orang madura bahasa adalah pemersatu mereka.
 Pengucapan lisan dan gaya bahasa pada Bahasa Madura yg digunakan sehari-hari
SISTEM PENGETAHUAN
Ex.pendirian koperasi[1]
Penyimpanan kekayaan tidak dalam bentuk benda lagi tapi diperuntukkan sebagai modal koperasi unit desa.
Rapat umum penanam modal dan pembagian sisa hasil usaha per-windu.                                               
 Pendirian koperasi unit desa untuk mensuplay bibit unggul dan membantu menjual hasil tani.
ORGANISASI SOSIAL
Ex. karang taruna
 Gagasan yang diperoleh dari hasil rapat kerja. Hasil keputusan bersama
 Pertemuan rutin untuk membahas program kerja
 Pemakaian atribut KARTAR saat even-even tertentu
Ex. Waktu acara imtihan
TEKNOLOGI
Ex.Pemakaian mesin selep
Masyarakat menjadi semakin konsumtif karena pemakaian mesin lebih memudahkan mereka mendapatkan kebutuhan pukok.
Ex.hasil selepan jagung yang di campur beras merupakan makanan pokok mereka.
 Orang yang memiliki mesin selep dianggap berstrata tinggi. Karena itu, tidak semua orang memiliki. Masyarakat lain biasanya membayar uang untuk pemakaian mesin.
 Hasil-hasil selepan dari kelapa,kopi,jagung.
MATA PENCARIAN
Ex.pedagang, petani
 Ritual adat yang dilakukan saat masa panen tiba.
 Sistem kerjasama antara masy. Petani dan pedagang.
Ex. Saat masa panen masy. Pedagang membantu menjual hasil panen. Jadi tidak di jual ke tengkulak.
 Pembuatan alat tradisional untuk mendukung matapencarian mereka
Ex. Pembuatan sabit dsb
AGAMA
Ex.islam
Upacara/ritual adat
Ex.syawalan
 Pertemuan yang diadakan sebelum pelaksanaan upacara/ritual adat.
 Pendirian pusat kajian islam
Ex.ndalem agung
KESENIAN
Ex.pembuatan tikar pandan
 Perasaan senasip sehingga mendorong mereka untuk membentuk komunitas.
 Anyaman tikar tidak bisa dilakukan oleh satu orang sehingga bisa menambah keakrapan.
 Ayaman tikar dari pandan
KEBUDAYAAN MASYARAKAT KEC. OMBEN SAMPANG MADURA


[1] Koperasi unit desa termasuk sistem pengetahuan karena pengalaman berkoperasi mereka dapatkan dari diklat dan kesadaran mereka untuk memanfaatkan modal yang ada.

Tidak ada komentar: